Personas menyediakan galeri yang penuh dengan ratusan macam skin yang dapat dengan mudah anda pasang di browser.
Setelah install, ikon bergambar rubah akan nongol di sudut paling kiri bawah system tray, dan anda tinggal klik disitu dan memilih mana skin yang ingin anda pakai.
Praktisnya, dengan menggeser mouse ke nama skin, tampilan firefox otomatis akan berubah sehingga anda dapat mengetahui seperti apa tampilannya nanti setelah diaplikasikan.
Setelah menemukan yang cocok, silahkan klik dua kali untuk mengaplikasikannya secara langsung, tidak perlu mersetart dulu firefox anda.
Berminat mencoba?
kunjungi langsung di getpersonas.com Semoga bermanfaat.



0 komentar:
Posting Komentar